Sabtu, 02 Januari 2010

Bola Tempe Keju

Bahan:
1.300g tempe kedelai,kukus,haluskan
2.50g bawang bombai,iris halus
3.30cm daun bawang iris tipis
4.2 putih telur
5.25g tepung panir
6.1sdt garam halus
7.1/2sdt merica bubuk
8.1/4sdt pala bubuk
9.20 potong keju mozzarella ukuran dadu 1 ½ cm
10.Minyak untuk menggoreng
Saus:
1.1/2sdm mentega/margin
2.1 siung bawang putih,memarkan,cincang
3.75 ml saus tomat botol
4.50 ml air
Cara Membuat:
1.Campur tempe halus dengan bawang bombai dan daun bawang.Tambahkan telur,tepung panir,garam,merica,dan pala bubuk.aduk rata,sisihkan.
2.Bagi adonan menjadi 20 bagian,ambil satu bagian pipihkan dan isi dengan keju,bulatkan.
3.Panaskan minyak dalam jumlah banyak,goreng bola tempe hingga berwarna kuning kecokletan.Angkat sajikan dengan saus tomat.
4.Saus:panaskan mentega dalam wajan.tumis bawang putih hingga harum.Masukkan saus tomat,aduk.Tuangi air,masak hingga mendidih angkat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar